Baiklah sobat. Saya akan berbagi tips yang baru saya pelajari mengenai cara pasang facebook like diblog. bisa anda lihat pada gambar dibawah ini:
Adapun caranya bisa anda ikuti langkah dibawah ini:
1. login blog
2. rancangan -> edit HTML (Centang Expand Template Widget )
3. cari kode <data:post.body/> dengan menggunakan CTRL + F
4. lalu taruh kode dibawah ini, dibawah kode diatas:
<iframe allowTransparency='true' expr:src='"http://www.facebook.com/plugins/like.php?href=" + data:post.url + "&layout=button_count&show_faces=false&width=100
&action=like&font=arial&colorscheme=light"' frameborder='0' height='30' scrolling='no' style='float:right; overflow:hidden; '/>
Untuk lebih jelas, bisa anda lihat gambar dibawah ini:
catatan: untuk meletakkan posisi di sebelah kanan, kiri, dan tengah, bisa anda ganti right pada style='float:right menjadi left atau center.
saran: sebaiknya copy dulu script yang saya berikan ke notepad, baru kemudian di pastekan ke html blog anda. dan akan lebih baik download dulu templete anda sebelum mengedit pada rancangan -> edit HTML
ok. mudah bukan. selamat mencoba. dan semoga bermanfaat. terima kasih.
0 komentar:
Post a Comment